Kamis 22 April 2021 Diperingati Sebagai Hari Bumi, Simak Asal Usulnya

- 22 April 2021, 12:23 WIB
Google Doodle rayakan Hari Bumi 2021
Google Doodle rayakan Hari Bumi 2021 /Tangkap layar YouTube/GoogleDoodles

PR INDRAMAYU - Pada hari ini, Kamis 22 April 2021 diperingati sebagai Hari Bumi.

Hari Bumi yang jatuh pada hari ini juga disebut sebagai Earth Day.

Setiap tanggal 22 April, diperingati sebagai Hari Bumi.

Baca Juga: SEGERA TUKARKAN! Kode Redeem Genshin Impact Hari ini, 22 April 2021, Dapatkan Hadiah Hingga 50.000 Mora

Hal ini untuk menandai hari lahir gerakan lingkungan modern yang dimulai sejak tahun 1970.

Simak asal usul Hari Bumi atau Earth Day seperti diberitakan sebelumnya di PikiranRakyat.com dalam artikel berjudul Peringatan Hari Bumi 22 April 2021, Simak Sejarah dan Asal-usulnya.

Asal-usul Hari Bumi atau Earth Day

Dikutip dari laman resmi Earth Day, Hari Bumi pada 1970 silam menyuarakan kesadaran publik yang muncul tentang keadaan planet kita.

Baca Juga: Daftar Nama 53 Kru Kapal Selam KRI Nanggala 402 yang Hilang Kontak Saat Latihan Penembakan di Perairan Bali

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah