Jelang Imlek 2021, Simak 3 Warna Keberuntungan Berikut Menurut Masyarakat Tiongkok

- 10 Februari 2021, 09:02 WIB
Ilustrasi warna keberuntungan berdasarkan masyarakat Tiongkok untuk Imlek 2021 /Leonartz/Pixabay
Ilustrasi warna keberuntungan berdasarkan masyarakat Tiongkok untuk Imlek 2021 /Leonartz/Pixabay /

PR INDRAMAYU – Menjelang Imlek 2021, menarik untuk mengetahui bagaimana masyarakat Tiongkok menyukai 3 warna keberuntungan.

Di momen Imlek 2021, masyarakat Tiongkok tidak bisa lepas dari warna merah sebagai satu di antara 3 warna keberuntungan berikut.

Selain warna merah yang lekat dengan Imlek 2021, masyarakat Tiongkok juga menyukai warna kuning dan hijau dalam 3 warna keberuntungan tersebut.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca dan Peringatan Dini di Seluruh Indonesia, Hari ini dan Besok 10-11 Februari 2021

Apa warna keberuntungan dalam Masyarakat Tiongkok?

Dikutip PikiranRakyat-Indramayu.com dari China Highlights, berikut 3 warna keberuntungan menurut masyarakat Tiongkok:

1. Merah

Warna merah menandakan kebahagiaan, kesuksesan, nasib baik, keindahan, dan sebagainya. Merah yang merepresentasikan api adalah warna yang paling populer di Tiongkok.

Baca Juga: Simak Ramalan Zodiak Hari Ini, Rabu 10 Februari 2021: Aries Akan Dapatkan yang Terbaik!

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: China Highlights


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x