Film Jurassic World Dominion Sudah Tayang Sejak 8 Juni 2022 : Berikut Fakta-fakta Menariknya

- 14 Juni 2022, 19:38 WIB
 Poster film Jurassic World Dominion.
Poster film Jurassic World Dominion. /Instagram @jurassicworld

INDRAMAYU HITS – Para pecinta film dinosaurus pasti sudah tidak asing lagi dengan Jurassic Park.

Karena hanya Jurassic Park film original yang mengangkat tema dinosaurus semenjak rilis film pertamanya pada tahun 1993.

Baru-baru ini Jurassic park hadir dengan sekuel terbarunya, yaitu Jurassic World Dominion

Baca Juga: Indonesia Open 2022 Dimulai, Berikut Jadwal Atlet Indonesia yang Main Hari Ini, Siapa Lawan The Minions?

Jurassic World Dominion tidak hanya bercerita tentang dinosaurus, namun film ini akan menyajikan aksi hebat yang mendebarkan dari para aktor dengan cerita yang belum pernah terbayangkan sebelumnya.

Fim ini akan dibintangi oleh sederet aktor berbakat seperti Chris Pratt, Jeff Goldblum, Laira Dern, Sam NeillBruce Dallas Howard, dan De Wanda Wise

Film yang diadaptasi dari novel karya Michael Crichton ini terbagi menjadi 2 bagian dan akan menuju bagian akhirnya dalam sekuel Jurassic World Dominion.

Baca Juga: Hasil Piala Presiden Grup A: Barito Putra dan RANS Nusantara FC Bermain Imbang 1-1

Sebelum menonton, simak beberapa fakta menarik dari film Jurrasic World: Dominion berikut ini.

  1. Reuni beberapa pemain

Dalam film Jurrasic World: Dominion , akan menampilkan reuni trio pemain Jurrasic World yang akan membantu Owen Grady (Chris Pratt), yakni Dr. Alan Grant (Sam Neill) dan Dr. Ellie Sattler (Laura Dern).

Halaman:

Editor: Kalil Sadewo

Sumber: Instagram @infofilm_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x