Deretan Lomba Unik Keluarga Anang Hermansyah dan Ashanty untuk rayakan Hari Kemerdekaan, Netizen: Gokil Abis!

- 17 Agustus 2021, 19:49 WIB
Foto Cover: Foto keluarga Anang Hermansyah rayakan HUT RI Ke-76.
Foto Cover: Foto keluarga Anang Hermansyah rayakan HUT RI Ke-76. /Tangkap layar instagram.com/ananghijau

Tidak berhenti sampai disitu, selanjutnya tidak kalah seru yakni perlombaan sepak bola corong. Setiap tim dipakaikan corong di wajah pesertanya, siapa yang mencetak gol duluan itulah yang menang.

7. Mengadakan Perlombaan Oper Sarung

Tim Anang Hermansyah sedang mengoper sarung.
Tim Anang Hermansyah sedang mengoper sarung. Tangkap layar YouTube.com/The Hermansyah A6

Selanjutnya hari sudah terlihat gelap namun tidak menurunkan semangat para peserta lomba.

Lomba selanjutnya adalah oper sarung, setiap kelompok berbaris dan harus memindahkan sarung dari satu peserta ke peserta lainnya sampai ujung namun jangan sampai terputus.

8. Mengadakan Perlombaan Tarik Sarung

Para peserta saling menarik sarung agar sampai pada target .
Para peserta saling menarik sarung agar sampai pada target . Tangkap layar YouTube.com/The Hermansyah A6

Perlombaan ketujuh adalah tarik sarung, peserta harus menarik sarung agar bisa mengambil botol minum, peserta yang dapat mengambil botol minum duluan itulah yang menang.

9. Mengadakan Perlombaan Makan Nyam-Nyam

Arsya dan Arsy sedang mengikuti perlombaan memakan nyam-nyam tanpa disentuh.
Arsya dan Arsy sedang mengikuti perlombaan memakan nyam-nyam tanpa disentuh. Tangkap layar YouTube.com/The Hermansyah A6

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Youtube The Hermansyah A6


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x